ROUTEROS LICENSE LEVEL


 

 Kata Pengantar

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan laporan/tugas ini dengan baik. Dalam penyusunan laporan ini, penulis berusaha menjelaskan langkah-langkah secara runtut dan jelas agar mudah dipahami.
Tujuan dari penyusunan laporan ini adalah agar pembaca mampu memahami materi yang disajikan serta dapat menguasai keterampilan yang dipelajari. Melalui kegiatan ini, diharapkan pembaca mampu menghubungkan perangkat, melakukan konfigurasi dasar, hingga mengatur pengelolaan jaringan sederhana sesuai dengan tujuan pembelajaran.
Penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi perbaikan di masa yang akan datang.
Akhir kata, semoga laporan ini dapat memberikan manfaat bagi pembaca dan menjadi tambahan pengetahuan yang berguna.


ROUTER LICENSE LEVEL

Mikrotik RouterOS adalah sistem operasi yang berjalan di perangkat Mikrotik. Supaya bisa digunakan, RouterOS membutuhkan lisensi (license). Lisensi ini berfungsi untuk menentukan fitur apa saja yang bisa dipakai dan seberapa besar kemampuan perangkat tersebut.

Setiap RouterOS punya License Level dengan tingkatan berbeda. Semakin tinggi levelnya, semakin banyak fitur yang terbuka.


Di blog ini kita bakal mempelajari :
-Cara mengetahui lisensi mikrotik
1.Cara mengetahui lisensi Mikrotik




-Untuk mengetahui lisensi Mikrotik, klik menu System > License

-Pada menu license akan terlihat level lisensi yang dipakai. Kalau tertulis Level 4, berarti RouterOS kalian punya lisensi level 4 dengan fitur sesuai batasan level tersebut.


Gambar di atas menunjukkan tabel level lisensi Mikrotik, yang berisi perbedaan fitur dan batasan pada tiap level lisensi.

License level di Mikrotik itu simpel, fungsinya buat nentuin fitur apa aja yang bisa dipakai. Makin tinggi levelnya, makin banyak fitur terbuka. Jadi, cukup tahu level lisensi router yang dipakai biar ngerti batasannya dan bisa disesuaikan sama kebutuhan.


Comments